Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace

Penggugat

Veritas's picture

Kisah Penggugat dan Pengacaranya

Didalam sebuah persidangan kita sering mendengar istilah Hakim, Jaksa, Pengacara, Terdakwa, Penggugat, Tergugat, Bukti, Saksi Kunci, Saksi Ahli dll. Untuk mencari kebenaran memang pengadilan lah tempatnya. Pengadilan adalah istilah atau konsep yang dimiliki oleh manusia yang sudah berumur sangat tua dan bahkan hampir sama dengan umur manusia itu sendiri.