Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
Kesaksian
Fenomena Australia: 'Hillsong Church' (2)
Oleh: John Adisubrata
GONCANGAN PERTAMA
Menjelang konferensi Hillsong Church di tahun 1996, terjadilah goncangan pertama yang amat mengejutkan para penggemar dan ‘penyorot’ gereja tersebut. Di dalam khotbahnya melalui acara televisi pada tahun 2003, Ps Brian Houston menceriterakan pengalaman sedih yang harus ia lalui bersama tim gerejanya pada waktu goncangan itu terjadi. Keberhasilan Hillsong Church, yang tidak dapat dibandingkan dengan kesuksesan yang sedang mereka alami sekarang, telah mengakibatkan perselisihan di dalam departemen musik mereka. Perpecahan tidak dapat dielakkan lagi!
Ciri-ciri tersebut sebenarnya sudah mulai kelihatan setahun sebelumnya, pada waktu mereka merekam album keempat: Friends in High Places, sebuah album yang diproduksi sebagai persiapan untuk melaksanakan konferensi Gereja Hillsong tahun 1995.
- John Adisubrata's blog
- Read more
- 9088 reads
Fenomena Australia: 'Hillsong Church' (1)
Pada waktu Hillsong Church di kota Sydney, Australia, memproduksi album puji dan sembah berkesinambungan dengan konferensi mereka di tahun 1997, yang sangat dikenal oleh dunia musik gereja di seluruh dunia: All Things are Possible, Ps Brian Houston, gembala sidang Gereja Hillsong mengungkapkan kerinduan hatinya melalui suatu pernyataan di awal rekaman video mereka. Ia berkata, bahwa Hillsong Church mempunyai suatu ambisi yang amat muluk untuk … ‘pada suatu saat menjadi sebuah gereja yang besar, terlalu besar untuk diabaikan begitu saja oleh masyarakat (sekuler) dunia’. Ternyata ungkapan isi hatinya tersebut laksana nubuatan seorang nabi Allah, yang pada waktu diucapkan, membekas di dalam hati para penggemar musik ‘praise and worship’ di seluruh dunia.
Oleh: John Adisubrata
LAGU PENYEMBAHAN TERUNIK MASAKINI
- John Adisubrata's blog
- 7 comments
- Read more
- 9526 reads
Ayo...Nyanyi Aja...
Ayo...nyanyi aja...anak-anak itu nggak akan perhatiin suaramu. Mau bagus mau fals mereka nggak peduli, yang penting suaramu terdengar oleh mereka. Ayo...nyanyi aja, ajak mereka semua mengeluarkan suara mereka.
- Orchid's blog
- 1 comment
- Read more
- 8231 reads
Mereka Bilang Aku Cantik
Bila meneliti wajah dan bagian tubuh lainnya, secara obyektif saya
mengakui bahwa bentuk wajah saya sebenarnya kurang sempurna. Kelopak
mata yang terlalu sempit, bibir yang terlalu lebar dan bentuk rahang
yang besar bisa saya masukkan dalam daftar ketidaksempurnaan fisik.
Ukuran badan yang terlalu pendek dengan betis yang terlalu besar juga
bisa menambah panjang daftar kekurasan fisik saya.
- Ningtyas's blog
- 4 comments
- Read more
- 7508 reads
Sentuhan Tangan Ajaib
Sebagai murid baru kelas satu SMA, ikut dalam kegiatan pramuka adalah wajib hukumnya. Begitulah yang aku alami waktu baru masuk SMAN 1 Belinyu, SMA favorit di kotaku. Tidak ada alasan bagi kami untuk tidak mengikuti kegiatan ini, lagipula dengan status kami sebagai murid baru, kami tidak punya keberanian menentang perintah para guru dan kakak kelas.
- Kolipoki's blog
- 1 comment
- Read more
- 5995 reads
Belajar dari Sapu-Sapu
Sudah satu minggu ini ikan sapu-sapu ku meninggal dunia. Sejak saat
dia meninggalkan akuariumku, baru tiga hari saja tidak dibersihkan,
lumut pasti akan bermunuculan di akuarium kesayanganku.
- Love's blog
- 7 comments
- Read more
- 6123 reads
penyertaan Tuhan
- putra hulu's blog
- Read more
- 5619 reads
Dalam Sebuah Gerbong
Risih rasanya menceritakan hal ini karena menyangkut dengan yang namanya pemberian. Kalau pun saat ini aku mau menceritakannya hal ini adalah karena saya ingin agar kita tahu bahwa segala sesutu yang terjadi itu tidak ada yang kebetulan.
- Kolipoki's blog
- 1 comment
- Read more
- 5092 reads
Pulang
Sebuah pesan singkat kuterima dari sepupuku yang berada di Jogja. Isinya memberitahukan 'kepulangan' Saud. Tak ada perasaan sedih atau kehilangan yang kurasakan saat itu, atau karena kesedihan yang terlalu dalam sehingga aku seperti orang yang mati rasa. Namun kesedihan itu akhirnya tumpah takkala aku sedang di kamar mandi. Pertanyaan "mengapa?" berulangkali kuungkapkan tapi tak adajawaban yang tepat sampai kusadari betapa berluasanya Ia yang menciptakan. Betapa hebatnya kuasa-Nya, karena Ialah yang berhak atas segala sesuatu. Kala Ia memanggil yang menjadi milik-Nya, apakah gunanya gugatan dari ciptaan-Nya yang hanya berasal dari debu tanah?
- Kolipoki's blog
- 2 comments
- Read more
- 5279 reads
hadirat NYA melegakan
Karena sesuatu hal saya tak dapat pergi ke gereja dimana saya biasa berada. Pagi ini saya pergi ke satu gereja yang belum pernah saya ikuti ibadahnya sebelumnya. Saya sering melewati gereja ini, tetapi tak pernah memasukinya. Alasannya yang paling utama adalah karena saya tidak mengenal seorangpun dalam gereja ini, jadi agak sungkan memasuki ibadahnya.
- putra hulu's blog
- 2 comments
- Read more
- 5205 reads
Allah yang tak dapat diduga ...
Bulan Juli 2006 kami kembali ke RS Tumbuh Kembang. Hasil pemeriksaan dokter mengatakan semua baik, begitu juga dengan posisi ari-arinya. Kami sangat bersyukur penuh sukacita. Kami terus berdoa agar Tuhan memberkati anak dalam kandungan bertumbuh dengan sempurna, dilahirkan normal dan cukup bulan.
- putra hulu's blog
- 1 comment
- Read more
- 7752 reads
Pelajaran Tentang Kerendahan Hati
Saya sedang terlibat dalam proyek pemuridan di gereja saya bersama dengan beberapa orang pengerja penuh waktu di gereja saya. Di dalam proyek ini, mereka (para pengerja penuh waktu itu) bertindak sebagai pengarah dan penanggung jawab dari proyek ini.
- martha pratana's blog
- 4 comments
- Read more
- 6699 reads
kuDaa..??
kudasebuah kuda hanyalah sebuah kuda apabilla tidak digunakan sebagai kuda....
- epin's blog
- 1 comment
- Read more
- 5643 reads
Pertemuan Kedua
Sehari setelah misa pertamaku di Katedral, Uni memberikan buku Renungan Harian edisi Juni. Karna aku belum punya Alkitab, jadi buku itu kubaca seperti membaca novel saku. Isinya pas sekali dgn segala permasalahan yg sedang aku hadapi. aku nangis waktu membacanya, sekaligus dapat pemahaman baru. Aku seperti mendapat kekuatan.
- theis's blog
- Read more
- 5008 reads
Pertemuan Pertama
Lama juga ya aku tidak menulis disini, abis susah bgt sih loginnya.
Lanjut ya,
Singkay cerita, sth malamnya aku mendengar Nyong membacakan ayat "carilah Kerajaan Tuhan dan.....", paginya aku ketemu Uni, teman satu kantor. Begitu aku selesai menceritakan kejadian semalam, Uni, seorang Katolik yg taat mengajakku ke gereja. Aku langsung mengiyakan. Hari Sabtu 2 minggu sebelum Paskah, aku pertama kali ke gereja. Awalnya Uni mengajak ke gereja dekat ktr saja tp aku pilih Katedral, kebetulan sudah cukup lama aku penasaran ingin ke sana.
- theis's blog
- 3 comments
- Read more
- 4987 reads
Melangkah Dengan Iman
Oleh : Mundhi Sabda H. Lesminingtyas*
Dengan banyaknya masalah yang Tuhan ijinkan terjadi dalam hidup saya,
saya menemukan 3 tujuan hidup. Yang pertama : mempersembahkan kembali
talenta yang telah Tuhan berikan. Yang kedua : membesarkan ketiga anak
saya dalam terang dan ajaran Kristus hingga mereka layak
dipersembahkan kepada Tuhan serta mampu membangun keluarga kudus. Yang
ketiga : menyediakan telinga bagi rekan-rekan senasib supaya mereka
tetap yakin akan kasih dan penyertaan Tuhan.
Dari ketiga tujuan tersebut, saya berusaha menulis untuk memuliakan
Tuhan. Saya juga harus membagi waktu dengan ketat supaya bisa tetap
bekerja untuk mendapatkan uang demi anak-anak, tanpa mengabaikan
perkembangan mereka. Untuk mencapai tujuan ketiga, sayapun bergabung
di LK3 (Layanan Konseling Keluarga & Karir) sebagai volunteer.
- Ningtyas's blog
- Read more
- 6289 reads
Aku2
Ternyata aku tidak bisa membohongi diri sendiri kalau aku butuh Tuhan, walaupun aku sudah tidak tahu lagi siapa dia. Setiap mau beribadah menurut agama orangtuaku, batinku rasanya ga ikhlas. Rasanya ada yg salah, tapi aku nggak tahu apa salahnya. Sepertinya aku merasa semua ibadah itu sia-sia, karena aku tidak merasakan manfaatnya, aku tidak merasa lebih dekat dengan-Nya.
- theis's blog
- Read more
- 6207 reads
Aku1
Sebut saja namaku Theis. Tentu saja ini bukan nama asli, hanya nama samaran yg sengaja kupilih karena artinya. Ya, artinya menunjukkan siapa aku, seseorang yang mengakui adanya Tuhan tapi tidak beragama.
- theis's blog
- 3 comments
- Read more
- 6798 reads
Script Import Data
Sudah dua bulan ini aku dapat tugas khusus dari kantor. Aku disuruh menganalisa satu modul yang tujuannya bisa meng-import file html. Awalnya ku pikir tinggal memasang modul itu di framework dan modul siap untuk dijalankan. Tetapi kenyataan yang ku dapat, banyak sekali error yang gak ku mengerti. Aku berhenti menganalisa modul itu, aku ganti haluan, ngerjain kerjaan yang lain, daripada jutek pikirku.
- Anie's blog
- 2 comments
- Read more
- 5451 reads
Kala Mama Lupa
Kami empat bersaudara, tiga perempuan dan seorang laki-laki. Adikku yang bungsu adalah satu-satunya saudara laki-laki kami. Waktu itu, kami semua masih sekolah, belum ada yang kuliah. Setiap pagi, mama memberikan uang saku untuk kami sebelum kami semua berangkat ke sekolah. Uang saku itu biasanya ia letakkan di atas meja makan. Aku dan ketiga adikku mendapatkan jumlah yang sama, mama sengaja melakukan ini agar tidak ada yang merasa tidak adil. Hal ini rutin dilakukannya setiap pagi, kadang-kadang ia memberikan jatah uang saku satu minggu sekali. Tapi adakalanya ia lupa sehingga kami harus teriak-teriak memanggil mama yang sedang sibuk di halaman belakang rumah, karena setiap pagi mama selalu berada di halaman belakang. Kalau sudah begitu, biasanya ia akan menyuruh kami mengambil sendiri uang saku kami di dalam tasnya.
- Kolipoki's blog
- Read more
- 4752 reads