Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs SABDASpace
Kisah Indah
Hari ini ulang tahunku yang ke 22
Hari ini ulang tahunku yang ke 22, aku merayakannya apa adanya, mentraktir Nita, Rizal, Husein, Rama dan Thomy (kelimanya bukan nama sebenarnya) makan di kantin.
- hai hai's blog
- 17 comments
- Read more
- 6461 reads
Musa Adalah Elohim
Suatu hari, Bengcu pergi ke rumah duka melayat ayah salah satu teman Tionghuanya yang meninggal. Di sana dia bertemu dengan Ikan, adik temannya yang telah memeluk agama Kristen. Ketika upacara perkabungan menurut tradisi Tionghua sedang berlangsung, Ikan ngobrol dengan teman-teman sesama Kristennya. Mungkin karena rasa duka yang tak tertanggungkan, maka Ikan tidak mampu mengendalikan kesusilaannya. Dia lalu berkata kepada teman-teman Kristennya, betapa sia-sia dan tidak masuk akalnya upacara perkabungan yang dilakukan oleh keluarganya. Baginya itu adalah penyembahan arwah orang mati. Terjadilah diskusi antara Ikan dan teman-teman Kristennya, yang menurut Bengcu melanggar kesusilaan. Tiba-tiba naluri jail Bengcu bangkit, dia lalu menyatakan, bahwa Ikan dan teman-teman Kristennya juga menyembah arwah orang mati. Berikut ini adalah tanya jawab antara keduanya.
- hai hai's blog
- 8 comments
- Read more
- 8916 reads
Nona Riyanti Yang Terhormat
Nona riyanti yang terhormat, ponakan kamu lucu. Masih kecil tetapi naluri ibunya sudah begitu kental. Namun apa yang dikuatirkannya itu benar. Dalam hal yang lain kamu bisa menunjukkan semua kehebatanmu, namun dalam hal cinta nampaknya jalan yang akan kamu tempuh mungkin sulit dan berliku-liku.
- hai hai's blog
- 24 comments
- Read more
- 6781 reads
Wisely dan Jeram Cicatih
Sejak tiga bulan yang lalu istri saya sudah bilang, dia dan teman-teman kantornya akan pergi arung jeram pada tanggal 17 Agustus dan mengajak saya untuk ikutan. Tanggal 14 Agustus, istriku kembali mengajakku untuk ikut arung jeram dengannya. Saya menanggapinya suam-suam, sebab menurutku biaya yang dibebankan terlalu tinggi, jauh di atas normal, di samping itu, air sungai pada musim kemarau ini pasti di bawah normal, arung jeram pada saat kemarau, kurang asyk. Saya memberitahu dia ancer-ancer biaya yang wajar dan menawarkan bantuan bila operator arung jeram tidak mau menurunkan harga yang mereka tetapkan.
- hai hai's blog
- 16 comments
- Read more
- 6182 reads
Namanya Amin Tjung
Nama saya Amin Tjung, sudah tujuh tahun saya sakit kanker. Tahun 2000 sudah sembuh, 5 tahun kemudian sakit lagi. Kali ini, secara medis kecil sekali harapannya untuk sembuh.
- hai hai's blog
- 5 comments
- Read more
- 6678 reads
Di Seberang Langit Biru
Rasa sedih ketika ditinggalkan orang yang disayangi tidak ditentukan oleh tujuan orang itu pergi dan apa yang dikatakannya ketika mau pergi. Kesedihan itu muncul begitu saja di hati, itu sebabnya dikatakan bahwa kesedihan adalah masalah hati, bukan akal. Manusia dengan akal dapat mengendalikan rasa sedih namun tidak dapat mencegahnya muncul atau mengenyahkannya.
- hai hai's blog
- 5 comments
- Read more
- 8455 reads